Assalamu’alaikum wR wB
Salam sejahtera buat kita semua, semoga kita semua selamat di perjalanan sampai ke tujuan
Sama seperti yang dilakukan pada satria fu 150 fi, untuk “sedikit” memperbaiki ergonomi new cb150r adalah dengan meninggikan posisi stang. Cara yang dilakukan adalah dengan menambah raiser stang seperti yang pernah motogokil lakukan pada nvl. Akan tetapi ternyata penambahan raiser memiliki minimal 2 kendala, yaitu :
- Belum ada raiser yang pnp dengan ncb (sampai saat ini), sehingga jika raiser yang ada dipaksakan, akan kurang cocok dan tidak sedap dipandang mata.
- Terlalu tinggi bagi bagi perkabelan pada stang. Sehingga jika tetap mempertahan posisi kabelnya, kabel-kabel dan selang-selang akan tertarik. Dan kemudi akan terasa berat serta timbul bunyi-bunyian benda plastik-karet bergesekan. Jika ingin tidak tertarik, maka kabel-kabel tersebut harus dikeluarkan dari posisi standarnya, tampak semrawut. Atau diganti dengan milik motor lain yang lebih panjang (repot)
Oleh karenta itu ada laternatif lain, meninggikan stang tanpa merubah perkabelan. Yaitu dengan meninggikan sok depan. Caranya adalah dengan menambah sambungan/peninggi sok depan, yang difungsikan sebagai baut penutup sok. Beli peninggi sok depan milik tiger atau megapro, diameter luar dan ulirnya sama dengan sok ncb. Lihat penampakannya
Penampakan setelah di pasang
Kemudian perubahan penampilan pada new cb150r setelah sok depan menjadi lebih tinggi l3bih dari 5 cm.
Dengan cara ini maka posisi stang akan naik lumayan banyak dibandingkan posisi duduk/jog. Sehingga ergonomi akan semakin santai, rileks dan nyaman. Akan tetapi cara ini kurang sesuai bagi reider yang kurang tinggi, karena jarak jok ke tanah semakin jauh/tinggi. Dan cara ini cocok untuk rider tinggi serta doyan turing off-road.
Karena posisi stang terhadap body tetap, maka kabel-kabel tidak berubah posisinya. Sehingga tetap rapi dan aman seperti kondisi standar. Tapi jangan lupa setelah melakukan ubahan ini tinggi sorot lampu headlamp harap disesuaikan/stel kembali, karena sekarang menjadi lebih mendongak ke atas (ndangak).
Lebih dan kurangnya mohon maaf, semoga bermanfaat, wassalamu’alaikum wR wB.
Menurut ane lbh safety pke model ulir bgini dari pd raiser. Amit2 dah klo jatuh ga separah yg raiser krn rentan patah disegitiga atas/sekitar raisernya.CMIIW..
masih kawatir kalau protol mendadak…
baru tahu ini pak ternayta ada semacam raiser tapi yg ditinggikan shock nya. Di mlg beli dimana pak?
di comboran
cari aja di toko variasinya, kalau nggak dapet bisa bayarin punya ane
nyimak
http://kobayogas.com/2016/05/31/review-jaket-turing-supra-gtr150-ahrs-bukan-tipe-mesh-tapi-adem/
Ckep gan..
http://www.insight.biz.id/blog/atasi-smartphone-kamu-yang-rusak-karena-air-dengan-6-langkah-mudah-berikut/
bahaya agakk..bknnya mending ganti stang tiger revo yaaakh….
kalau ganti stir harus buka-pasang panel2 di stang, repot
belum lagi tarik kabel2 dan selang2
klo ncb saya belakang sdh dibalik dan jadi pendej.nah untuk shock depan kira2 berapa dipendekan agar handling sama dengan pabrikan.trims
Sudut rake nyberubah om, harus sesuai gaya mengendarai lagi
he he he
iya, jadi motor turing adventur
Tabung shock depan ditutup karet yg biasa dipakai motor trail makin mantap tuh.
Yakin aman?
https://dnfmagz.wordpress.com/2016/06/01/baru-diluncurkan-supra-gtr150-kenalpotnya-sudah-berkarat/
Sore Pak, Apa NCBnya juga terkena tensioner yang lemah. Tks
Mas bro..aku mau pasang stang jepit cbr150 old..ke new cb150 r…biza gak mas bro..please bantuan sarannya..makasi
asalkan diameter batang sok depannya sama, bisa. tapi ncbr depannya diturunin sekitar 3 cm
ini cocok sama cbr 150 facelift ga gan? ane mau pasang di cbr 150 facelift soalnya gan
belum tahu mas bro, tapi menurut ane diameter batang soknya sama besar, kemungkinan besar bisa
ganti as shock pake motor lain yg lebih panjang aja seal nya yg muran n sama pakai punya tiger